portrait

Raphita Tobing (member of Himpunan Penerjemah Indonesian (Indonesian Translators' Association) Member No. HPI-01-11-0366

JAKARTA, Indonesia

Translate From: English (EN)

Translate To: Indonesian (ID)

1,612

Words Translated

0

Terms Translated

Raphita’s Selected Translation Work

Terms and text shown below represent Raphita’s contributions to TermWiki.com, a free terminology website and knowledge resource for the translation community.

English (EN)wilting coefficient

The percentage of water necessary for a plant that has begun to wilt to recover, if that water is supplied.

Indonesian (ID)koefisien layu

Kadar air yang diperlukan untuk menyegarkan kembali sebuah tanaman yang sempat layu, sekiranya air itu dapat disediakan.

Agriculture; Rice science

English (EN)available water

Water in a soil that can be readily absorbed by plant roots.

Indonesian (ID)air yang tersedia

Air yang tersedia didalam tanah yang dapat segera diserap oleh akar-akar tanaman.

Agriculture; Rice science

English (EN)antibiotics

Substances produced by living organisms, such as molds, which inhibit the growth or reproduction of other bacteria or kill them. Added to animal feed to help prevent the spread of diseases when animals are kept in crowded conditions, and because animals which ...

Indonesian (ID)antibiotik

Zat yang dihasilkan oleh organisme hidup, seperti jamur, yang menghambat pertumbuhan atau reproduksi bakteri lain atau membunuh mereka. Ditambahkan ke pakan hewan untuk membantu mencegah penyebaran penyakit ketika hewan disimpan dalam kondisi penuh sesak, dan ...

Agriculture; Animal feed

English (EN)white belly

A chalky white spot in the lateral part of the endosperm.

Indonesian (ID)perut putih

Sebuah titik berwarna dan bertekstur seperti kapur putih yang terdapat dibagian lateral endosperm.

Agriculture; Rice science

English (EN)wilting point

Reached when the soil cannot supply enough water to balance the plant's losses by transpiration.

Indonesian (ID)titik layu

titik ini terjadi ketika tanah tidak lagi mampu menyediakan air yang cukup untuk mengimbangi air tanaman yang hilang karena transpirasi.

Agriculture; Rice science

English (EN)Sheila Von Weise

A 62-year-old Sheila Von Weise was found dead in a suitcase at St.Regis Hotel, Bali. The body was found half-naked and stuffed inside a suitcase, on 13th August 2014. The police currently kept the victim's 19 year-old daughter, Heather and Heather's ...

Indonesian (ID)Sheila Von Weise

Sheila Von Weise, wanita berusia 62 tahun, ditemukan tewas didalam sebuah koper di St.Regis Hotel, Bali. Jasad wanita tersebut telah dimasukkan kedalam sebuah koper dan ditemukan dalam keadaan setengah telanjang pada 13 Agustus 2014. Polisi saat ini menahan ...

Law enforcement; Crime & punishment

English (EN)world collection

A comprehensive collection of samples from different geographic areas of the world which is documented and stored. These are kept in storage as a genetic stock, and available to all for breeding purposes or reestablishment of a variety in a given location. ...

Indonesian (ID)koleksi dunia

Kumpulan sampel yang komprehensif yang diperoleh dari wilayah geografis yang berbeda-beda didunia, dan disimpan serta didokumentasikan. Koleksi ini disimpan sebagai persediaan genetik, dan disediakan untuk semua pihak untuk tujuan penangkaran atau ...

Agriculture; Rice science

English (EN)adult-onset immunodeficiency syndrome

A rare AIDS like autoimmune disease that causes a person to produce antibodies that attack his or her own immune system. The human body regularly makes molecules and proteins to tell different immune cells when to turn on and when to start fighting ...

Indonesian (ID)Sindroma kecacatan kekebalan tubuh yang terjadi diusia dewasa

Sejenis penyakit autoimun yang langka, mirip AIDS, yang menyebabkan seseorang membentuk antibodi yang menyerang sistem kekebalan tubuh sendiri. Secara teratur, tubuh manusia membentuk molekul dan protein yang mengatur kapan sel-sel pertahanan tubuh harus ...

Health care; Diseases

English (EN)antimicrobial

An agent that kills bacteria or suppresses their multiplication or growth, including antibiotics and synthetic agents.

Indonesian (ID)antimikroba

Unsur, termasuk antibiotik dan unsur-unsur sintetis, yang membunuh bakteri atau menghambat perbanyakan maupun pertumbuhannya

Agriculture; Animal feed

English (EN)moving average

A sequence of averages computed from parts of a data series. In a chart, a moving average smooths the fluctuations in data, thus showing the pattern or trend more clearly.

Indonesian (ID)angka rata-rata bergerak

Urutan angka rata-rata dihitung dari bagian-bagian dari seri data. Dalam grafik, rata-rata bergerak menghaluskan fluktuasi dalam data, dengan demikian menunjukkan pola atau tren yang lebih jelas.

Software; Accounting software